Resep Membuat Cake Ayam Crispy
Resep Membuat Cake Ayam Crispy
Kocok kuning telur,putih telur ,emulsifier dan gula pasir sampai mengembang dan kental.
Masukan campuran terigu,susu bubuk dan maezena lalu aduk rata.
Masukan margarine cair lalu aduk rata.
Tuang dalam cetakan yang sudah dialasi kertas roti dan dipoles margarine,Panggang selama 25 menit dengan sushu 180⁰C.
Cara Pembuatan Topping Ayam Crispy :
Masukan ayam kedalam adonan kering , kemudian celupkan pada adonan basah,
Gulingkan lagi pada adonan kering lalu goreng sampai matang dengan suhu 175⁰C
Penyelesaian:
Olesi bagian atas cake dengan Mayonaise,kemudian susun potongan ayam diatasnya.
Hiasi dengan mayones, paprika.